Suzuki Potong Harga Moge Sampai Rp 20 Juta’an…Kok Joss Banget.. :D

Diposting pada

suzuki-potong-harga-moge-sampai-rp-20-jutaankok-joss-banget-dBro dan sis semua…bayangkan kalau mau beli moge dikasih diskon 20 juta’an, yag..kalu di tanah air sih diskon tersebut udah lumayan gedhe sih, namun hal semacam ini cuma didapati di Inggris sana.

Yag…kali ini pabrikan Suzuki telah memberikan potongan harga untuk beberapa moge yang dipasarkannya, potongan harga ini ditunjukkan pada beberapa motor sport yang dimilikinya, sepertihalnya V-Strom, GSR750 dan GSX. Dari berita yang ada, diskon sang kuda wesi tersebut sampai 20 juta’an, mantep yo…!

Hal ini dilakukan tidak lain lagi karena Mulai 1 Agustus sampai 30 September 2014 Suzuki bakal cuci gudang, dan yang jadi sasarannya adalah motor seperti GSR750, V-Strom 650 dan GSXR1000.

“Kami selalu mencari cara agar konsumen mendapatkan hasil yang terbaik dan kami senang bisa mengumumkan penurunan harga sampai Rp 20 juta dalam waktu yang terbatas,” ujar National Sales Manager Suzuki Inggris Jonathan Martin di situs Suzuki.

keyless

Hem..mantep juga, ada yang mau beli bro..? – ciccakkreatip.com

==============================================================
Email          : adm.cicakkreatip@gmail.com                                                                                 Facebook   : cicakkreatip@gmail.com                                                                                              Twitter       : @cicakkreatip
Artikel terkait :

[display-posts offset=”7″]1966716_635269213206108_1944811301_n

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

4 thoughts on “Suzuki Potong Harga Moge Sampai Rp 20 Juta’an…Kok Joss Banget.. :D

  1. Sejarah juga menyebut, Depok sudah lebih dulu merdeka sejak 28 Juni 1714. Mereka punya tatanan pemerintahan sendiri yakni Gemeente Bestuur Depok yang bercorak republik. Pimpinannya seorang presiden yang dipilih tiga tahun sekali melalui Pemilu. Chastelein mewariskan seluruh tanahnya kepada 12 marga budaknya yang berasal dari berbagai Indonesia dan memerdekakan mereka dalam wasiat yang dibuatnya sebelum meninggal.

    Meski bermuka pribumi dan berkulit coklat, 12 marga dan keturunan mereka bergaya hidup seperti orang Eropa, buah didikan sang tuan. Mereka inilah yang disebut sebagai ‘Belanda Depok’. Sehari-hari mereka menggunakan bahasa Belanda.

    # dikutip dari beberapa sumber
    Baca jg dimari tali puser gatot kaca
    http://panseradventure.wordpress.com/2014/08/03/dgn-apa-tali-pusar-gatot-kaca/
    Sent from my BuahBerry®

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.