Spesifikasi KTM RC390 dan RC200….!

Diposting pada

KTM-RC-Series-RC390-RC200-Launch-Official-Images-2-600x399.jpg.pagespeed.ce.3TEVW2NteJ

Bro dan sis semua…sudah tau kan mengenai motor yang baru di rilis oleh KTM kemarin? Motor tersebut adalah KTM RC390 dan RC200, kuda wesi tersebut sudah resmi di lempar ke pasaran oleh KTM, dimana untuk harganya sendiri KTM memasung dengan harga di angka Rs.205,000 dan Rs.160,000 (baca disini artikrlnya…) Nag..bagi yang belum tau detail mengenai spesifikasi ke dua kuda wesi KTM tersebut, silahkan langsung saja di simak dibawah ini Gan…! – cicakkreatip.com

ENGINE RC390 RC200
Jenis 373,27 cc, 4 stroke, 1-silinder 199,5 cc, 4 stroke, 1-silinder
Puncak Kekuasaan 43.5 Ps @ 9000 rpm 25 Ps @ 10.000 rpm
Puncak Torsi 35 Nm @ 7000 rpm 19.2 Nm @ 8000 rpm
Pendingin Pendingin Cair Pendingin Cair
Sistem Bahan Bakar Bosch EFI Bosch EFI
Transmisi 6 speed jala konstan 6 speed jala konstan
CHASSIS
Berat 166 Kg (159,5 Kg tanpa bahan bakar) 154 Kg (147.5 Kg tanpa bahan bakar)
Ban 110 mm Depan / 150 mm Belakang, MetzelerSportec 110 mm Depan / 150 mm Belakang, MRF
Rem 300mm depan / 230mm Belakang, ABS oleh Bosch 280mm Depan / 230 mm Belakang
Kapasitas Tangki Bahan Bakar 9,5 Liter 9,5 Liter
Ground Clearance, dibongkar 157 mm 157 mm
Kursi Tinggi, dibongkar 830 mm 834 mm
Fork WP Suspension, 43 mm diameter WP Suspension, 43 mm diameter
Suspensi Belakang Monoshock oleh WP Monoshock oleh WP

Email          : adm.cicakkreatip@gmail.com

acebook   : cicakkreatip@gmail.com                                                                                  

keyless

­­Twitter       : @cicakkreatip

Artikel terkait :

[display-posts offset=”7″]

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

0 thoughts on “Spesifikasi KTM RC390 dan RC200….!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.