Banyak Merasakan Lampu LED motor Honda menyilaukan, Ini Obatnya…

Diposting pada

11234972_10204468790587800_8053799305842761155_n.jpg

Sudah tidak asing lagi jika sekarang ini hampir semua kendaraan R2 memakai LED untuk sistem penerangannya. Namun ya begitu…dengan keuntungan lebih hemat pemakaian listrik, dan juga umur yang lebih panjang dibandingkan bohlamp, LED juga bisa menjadi keramat bagi pengendara maupun penggguna jalan lainnya. Lantaran keramat untuk pengendara setidaknya pernah ada kejadian pengguna Honda CB150R yang kena tilang gara gara lampu LED standart-nya. Keramat bagi pengguna jalan lain karena kebanyakan LED menyilaukan, terutama yang marak dibicarakan adalah LED milik Honda. Lantaran solusinya bagaimana?? ini obatnya…

  • Baca juga : Ngeyel lampu LED Pabrikan tidak ketilang… lag ini??

Terlanjur beli, harusnya terlanjur sayang juga bukan? tidak usah diganti lampu bohlam…sudah okey pakai LED, permasalahannya kan cuma di sorotan-nya kan? jadi lebih baik kita periksa edaran cahaya dari motor kita, jika perlu dioprek…dioprek dengan langkah menyetel ulang ketinggian lampu…toh siapa tau pabrikan setel-nya terlalu tinggi. Cara ini sebenarnya sudah cicak lakukan pada unit Yamaha Nmax yang sudah memakai LED, dan manjur banget.

lampu led yamaha nmax1

keyless

Ketinggian proyeksi cahaya lampu utama memiliki beberapa versi standar, diantanya dengan meletakkan motor menghadap sebuah bidang atau dinding dengan jarak 5 meteran. Jika di ukur, seharunya versi ketinggian normalnya sinar cahanya dari lampu tidak melebihi dari ketinggian lampu kepala, ambang batas normalnya minimal 10% dibawah tinggi lampu utama.

Contohnya…apabila lapu depan kita ukur dan memiliki tinggi 1m, maka setidaknya sorotan lampu tingginya sebatas 90cm. Hal ini merupakan ambang batas normal lampu utama. Silahkan dicoba langkah langkah diatas..dijamin manjur :D (cicakkreatip.com)

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

9 thoughts on “Banyak Merasakan Lampu LED motor Honda menyilaukan, Ini Obatnya…

  1. Ga punya Nmax, CB150R, dll. Yg lampu LED.

    Mmg mtr2 tsb memiliki setelan utk atur ketinggian sorot lampu ya?

    #beneranTanyaJanganDibully.. hehehee

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.