Bulan maret 2016, Penjualan Satria Injeksi Turun…

Diposting pada

data aisi new sonic dan satria injeksi maret 2016

Melihat distribusi Suzuki Satria F150 Injeksi di bulan Februari memang menggiurkan, penjualan melesat tajam. Jika melihat data AISI, penjualan tembus 10 ribuan unit. Di sisi lain, penjualan New Sonic 150R sempat merosot dari bulan sebelumnya, penjualan Sonic di bulan Maret cuma 1,910 unit yang mana melihat data sebelum keluarnya Satria Injeksi New Sonic bisa tembus 2 ribuan unit.

testride-new satria 150 fi-cicakkreati-com-1

Lain bulan lain lagi ceitanya, sekarang melihat data distribusi Satria Injeksi turun drastis, semula 10 ribuan kini menjadi tiga ribuan (data diatas). Lantas apakah penjualan kalah dengan Sonic, kalau kalah sih iya, tapi sedikit banget…selisih-nya tipis. Cenderung Sonic penjualannya lebih stabil, itu yang bisa dilihat.

keyless

Kenapa Satria Injeksi merosot? Bukan merosot sih…tau sendiri kan disaat launching Satria Injeksi, dealer Suzuki pada disodorin unit untuk menunjang ketersediaan new produk, lah dikala bulan selanjutnya distribusi tidaklah sebanyak di awal, makanya kelihatan banget merosotnya. Apakah Satria F150 Injeksi ini sedikit peminatnya, enggak mungkin lag..wong secara gitu menawarnkan keunggulan yang lebih juos dibanding kompetitor..(cicakkreatip)

  • Like Fans Page cicakkreatip di facebook.com gan disini…

 

 

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

10 thoughts on “Bulan maret 2016, Penjualan Satria Injeksi Turun…

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.