Spesifikasi Yamaha Nmax dan pilihan warnanya…! Monggo diintip

Diposting pada

nmax1

Bro….kang Majid cuma bisa mantau aja dari sudut timur pulau Jawa, tepatnya di kota Surabaya. Ya..hari ini Yamaha Indonesia YIMM resmi launching motor bongsornya Yamaha NMax di Jakarta, dimana para media R2 kali ini dipersilahkan melakukan testride di sirkuit sentul international Jawabarat.

Sambil ngowoh nunggu unit testride di dealer Yamaha yang ada di Jatim, berikut sekedar tambahan informasi kepada pemirsa semua mengenai spesifikasi Yamaha nmax, monggo disedot..! oh iya, untuk varian warnanya plototi gambar di atas… :D

Spesifikasi Yamaha NMAX :
Dimensi
PxLxT : 1955mm x 740mm x 1115mm
Jarak sumbu roda : 1350mm
Jarak terendah ke tanah : 135mm
Tinggi tempat duduk : 755mm
Berat isi :  127 kg

keyless

Mesin
Tipe mesin : Liquid Cooled 4-stroke SOHC
Jumlah silinder : Single cylinder
Diameter x langkah : 58mm x 58,7mm
Perbandingan kompresi : 10,5 : 1
Daya maksimum : 11,1 kW (14,8 dk) / 8000 rpm
Torsi maksimum : 14,4 Nm / 6000 rpm
Sistem starter : Elektrik
Sistem pelumasan : Basah
Kapasitas oli mesin : 1 liter, berkala 0,9 liter
sistem bahan bakar : Fuel injection
Tipe kopling : Kering, Centrifugal automatic
Tipe transmisi : V-Belt automatic

Rangka
Tipe rangka : Underbone
Suspensi depan : Teleskopik
Suspensi belakang : Unit Swing
Ban depan : 110/70-13
Ban belakang : 130/70-13
Rem depan : Single disk brake (ABS)
Rem belakang : Single disk brake (ABS)

Kelistrikan
Sistem pengapian : TCI
Baterai : YTZ7V
Tipe busi : NGK / CPRBEA-9

▪ Di Bandung Yamaha NMAX 150 sudah bisa di Indent Gan..!

[youtube https://www.youtube.com/watch?v=RtpCNpOLhpc&w=560&h=315]

Artikel terkait :

[display-posts offset=”7″]

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

8 thoughts on “Spesifikasi Yamaha Nmax dan pilihan warnanya…! Monggo diintip

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.