Baru tau kalau Yamaha kembangkan motor sport roda 4

Diposting pada

yamaha sport 4 roda

Motor matic 3 roda sudah biasa kan kita melihatnya, namun kalau motor sport memiliki 4 roda gimana jal? pastinya asing banget kan bagi kita. Hal ini menjadi aneh karena kita tidak pernah melihatnya, namun kali ini bakal berupah, karena motor sport 4 roda bakal diwujudkan oleh pabrikan garpu tala Yamaha. Yamaha Motor dikabarkan tengah mengembangkan motor sport dengan empat roda.

Baca juga: Bentuk Lampu depan Yamaha MT15, Pecicilan…

  • Merupakan pengembangan dari konsep OR2T
  • Motor ini mengadopsi sistem suspensi dari konsep Tesseract yang pernah diperkenalkan di ajang Tokyo Motor Show 2007 lalu.
  • Sistem kerja dari sistem suspensi tersebut independen
  • Masing-masing roda memiliki sistem suspensi tersendiri.

Menarik perhatian banget kerja suspensinya, motor ini pastinya memiliki kestabilan yang lebih daripada motor pada umumnya, yang pasti motor ini kabarnya bakal mengendong engine V Twin dengan perpaduan mobil listrik. Jiah keren pastinya, nantinya motor ini masih dikatakan R2 atau R4 ya? :P – cicakkreatip.com

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

3 thoughts on “Baru tau kalau Yamaha kembangkan motor sport roda 4

  1. nah enak nih, lebih stabil di kemacetan, gak mudah oleng. jadi gak bikin capek nahan bobot motor.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.