Bagian dalam SGCU / ECU Yamaha Aerox 155

Diposting pada

Cicakkreatip.com – Kang Majid penasaran mengenai kode 46 yang muncul pada motor Yamaha Aerox. Kode ini muncul berkaitan dengan sistem pengisian. Penyebabnya banyak, mulai dari soket generator melepuh, generator bermasalah, sampai dengan regtifier regulator didalm ECU yang tidak bekerja.

Karena pensaran, kapan hari kang Majid minta satu unit ECU bekas yang sudah tidak dipakai, ECU aerox ini sudah tidak dipakai karena permasalahan kode 46. Konsumen sudah membeli ECU/SGCU baru dan motor kembali normal.

keyless

ECU bekas kang Majid minta dari bengkel yang kebetulan tidak dibawa pulang konsumen. Penasaran bagian dalam ECU aerox yang muncul kode 46. Makanya ECU kang Majid bongkar. Ngak susah sih bongkarnya, karena bahan cor yang dibuat menutupi PCB bukan tipe resin keras. Tinggal congkel perlahan dan lepas baut scrup pengikat dan PCB bisa diambil.

Bagi kalian yang pensaran bagian dalam ECU/SGCU Yamaha Aerox 155 VVA berikut kang Majid share dibawah ini. (cicakkreatip)

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

2 thoughts on “Bagian dalam SGCU / ECU Yamaha Aerox 155

  1. Maaf kang saran untuk artikel mungkin bisa di bahas tentang komponen dlm rangkaian sgcu nya beserta substitusinya biar lebih bisa memahami liku liku kerusakan pada komponen sgcu🙏

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.