Tips menggunakan traveloka ke wisata ancol

Diposting pada

Ancol adalah salah satu tempat wisata kebanggan untuk masyarakat Jakarta. alasan pergi ke wisata ancol ini selain harganya yang terjangkau di ancol juga tersedia beberapa permainan yang bisa memanjakan setiap pengunjung karena keunikannya. Namun saat hari libur tiba pasti tiket wisata ini akan ludes terjual oleh karena itu anda bisa mengunjungi situs traveloka. Di situs ini anda bisa langsung memilih mau pergi ke tempat wisata mana saja dengan harga yang menarik, simak ulasannya mengenai tips menggunakan situs traveloka.

  1. Menggunakan jaringan internet

Untuk anda yang ingin berlibur ke ancol pasti anda memerlukan tiket masuk untuk mengunjungi wisata ini. Di era globalisasi seperti sekarang ini memudahkan kita untuk mendapatkan secara online anda bisa mengunjungi situs www.traveloka.com disini anda harus mempunyai jaringan internet yang stabil agar anda bisa mengetahui penawaran apa saja yang bisa anda dapatkan.

Di ancol adalah salah satu destinasi pilihan untuk menghabiskan waktu bersama keluarga, anda bisa memanfaatkan waktu libur dengan mengunjungi wisata ini dijamin anda tidak akan menyesal karena di ancol juga tersedia berbagai permainan dan wahana yang bisa anda coba. Apalagi harga yang terjangkau membuat tempat wisata ini tidak pernah sepi oleh pengunjung, selain tempatnya yang bersih dan nyaman di ancol juga tersedia fasilitas yang lengkap untuk menunjang para wisatawan yang berkunjung.

keyless
  1. Cek situs traveloka

Untuk anda yang ingin menikmati wisata ancol anda harus mengeluarkan uang yang lumayan untuk tiket masuknya belum juga tiket parkir kendaraan pribadi anda. Paket wisata adalah solusi yang tepat untuk menghemat biaya rekreasi anda. Di traveloka anda bisa memilih paket wisata yang telah ditawarkan.

Untuk mengetahui penawaran di traveloka cek situs www.traveloka.com di sini anda bisa meliahat promo tiket yang ditawarkan. Biasanya ada diskon atau beli tiket 1 gratis satu hal ini bisa anda manfaatkan untuk mengajak keluarga anda berlibur dengan mendapatkan diskon di traveloka.

  1. Metode pembayaran

Setelah mengunjungi situs traveloka dan menentukan membeli tiket anda bisa langsung melakukan pembayaran di traveloka sudah tersedia metode pembayaran yang bisa mempermudah anda. Contohnya anda akan melakukan pembayaran melalui bank, indomaret dan m-banking.

Traveloka juga bisa digunakan di indonesia, Thailand, Vietnam, Malaysia, singapura dan Filipina. Anda bisa melakukan pembayaran kapan saja karena customer service traveloka akan melayani selama 24 jam. Jadi anda tidak perlu khawatir tidak kebagian tiket saat liburan.

  1. Cara menggunakan traveloka easy

Setelah melakukan pembayaran anda bisa langsung masuk ke lokasi yang sudah anda tentukan semisal anda ada akan masuk ke wisata ancol anda hanya perlu menggunakan traveloka easy access dengan memindai kode QR pada voucher anda. Biasanya setiap pintu masuk akan menyediakan access untuk memindai QR.

Setelah melakukan pemindaian kode anda bisa langsung menikmati wahana yang tersedia di ancol, dengan menggunakan traveloka tentunya akan memudahkan anda dalam membeli tiket maupun memesan tiket hotel untuk menginap. Pilihan berbagai paket dan harga bisa anda pilih di www.traveloka.com

  1. Kemudahan yang anda dapatkan menggunakan traveloka

Untuk anda yang tidak suka mengantri, anda bisa menggunakan traveloka sebagai jalan keluar untuk mendapatkan tiket. anda hanya perlu mengunjungi situs www.traveloka.com melalui smartphone anda disana tersedia berbagai pilihan tiket seperti tiket kereta api, bus, bioskop dan tiket masuk wisata anda hanya perlu memilih.

Langkah kedua setelah menentukan tujuan, contoh anda menentukan membeli tiket ke wisata ancol anda akan mendapat kemudahan seperti tidak perlu repot untuk membeli tiket masuk, anda juga bisa langsung masuk ke wisata ancol melalui gerbang yang sudah di tentukan akses masuknya.  Dengan menggunakan traveloka anda juga tidak perlu repot menggunakan uang tunai anda bisa melakukan pembayaran melalui bank. Anda juga bisa langsung menaiki bus untuk berkeliling menikmati suasana ancol.

Demikian lah ulasan mengenai situs www.traveloka.com anda bisa memperoleh penawaran yang menarik dengan harga yang murah. Rencana berlibur bersama keluarga akan lebih mudah dengan memanfaatkan traveloka, semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Saya kang Majid selaku admin sekaligus penulis di cicakkreatip.com. Blog ini kang Majid kelola secara independen, mudah mudahan semua artikel yang ada di Blog ini bisa bermanfaat bagi teman teman sekalian. Jika perlu menghubungi kang Majid bisa melalui contact ini ; WhatsApp/Telp/SMS (085 733 637 733) E-Mail (adm.cicakkreatip@gmail.com) Happy reading :)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.